Cara Pasang Sitemap Baidu, Bing, Yandex Dan Google Paling Mudah

Kali ini saya mau berbagi tips singkat mengenai pasang sitemap tanpa ribet ke 4 search engine terbesar didunia. Cara paling gampang dan tanpa ribet.

Jadi anda tidak perlu login dan hanya melakukan sumbit url yang lebih singkatnya dapat dipahami sebagai ping sitemap.

Melakukan hal ini sangat penting apalagi untuk mengejar pertumbuhan blog yang visitor organiknya banyak jadi nantinya visitor anda bisa datang bukan cuma dari google saja melainkan juga dari search engine lainnya.

Selama ini anda optimasinya paling dominan untuk search engine google saja dan melupakan untuk pasang sitemap ke search engine lainnya ataukah mungkin anda kurang informasi mengenai hal ini, padahal jika anda mau tahu bahwa visitor bisa datang bukan cuma dari google saja.

Nah apakah sitemap (Atom) saja yang bisa disubmit?

Tentu tidak sebab anda juga bisa melakukan submit untuk rss feed blog anda.

Namun sebelumnya anda perlu memahami apa arti sitemap yang sebenarnya

Sitemap

Sitemap Yaitu struktur dalam situs atau juga disebut sebagai peta situs (Map) yang sangat lengkap dan sangat rinci yang ada pada website yang nantinya akan mempermudah pekerjaan robot search engine dalam merayapi seluruh laman maupun konten yang ada dalam sebuah website.

Jadi  manfaat menggunakan sitemap sangat baik karena cara kerja yaitu proses terjadinya index untuk sebuah website bisa lebih cepat, sehingga website anda bisa dirayapi perayap mesin pencari untuk menjelajahi laman website anda.

Jadi sekarang udah paham kan apa itu sitemap…

Sekarang kita masuk ke tahap pemasangan sitemap ke beberapa search engine sekalian bahasa sedikit tentang apa search engine ini yang selain google.

1) Baidu

Baidu, Inc. (Tionghoa: 百度; Pinyin: Bǎidù, NASDAQ: BIDU) biasa dikenal dengan sebutan Baidu didirikan pada 18 Januari 2000 merupakan perusahaan layanan web yang berpusat di Kampus Baidu yang terletak di Distrik Haidian, Beijing, RRC.[4]

Baidu menawarkan berbagai fasilitas, termasuk mesin pencarian untuk situs web, file audio dan gambar dalam aksara Mandarin. Layanan komunitas dan pencarian yang ditawarkan sebanyak 57 jenis termasuk di antaranya Baidu Baike, sebuah ensiklopedia yang dibangun secara kolaboratif.[5] Baidu didirikan pada tahun 2000 oleh Robin Li dan Eric Xu.

Mereka adalah warga RRC yang belajar di luar negeri sebelum akhirnya kembali ke China. Pada Oktober 2012, Baidu berada di peringkat 5 pada ranking Alexa Internet. Pada Desember 2007, Baidu tercatat sebagai perusahaan China yang pertama kali dimasukkan dalam indeks NASDAQ-100.

Sumber : https://id.wikipedia.org/wiki/Baidu

#Cara Pasang Sitemap Ke Baidu

Kunjungi link berikut http://ping.baidu.com/ping.html

Cara Pasang Sitemap Baidu,Bing,Yandex Dan Google Webmaster Paling Mudah

Kemudian pada kolom isikan http://www.namabloganda.com/sitemap.xml dan…
Untuk rss feed isi dengan http://www.namabloganda.com/feeds/posts/default
Lalu tekan tombol yang sudah saya lingkari merah diatas…

2) Yandex

Yandex Browser is a freeware web browser developed by the Russian web search corporation Yandex that uses the Blink web browser engine and is based on the Chromium open source project. The browser checks webpage security with the Yandex security system and checks downloaded files with Kaspersky anti-virus.The browser also uses Opera Software’s Turbo technology to speed web browsing on slow connections.

The browser is available for Windows, macOS, Android and iOS. In October 2014 a Linux beta version was introduced.

Yandex is facing web search competition in Russia from Google Search.Google Chrome, Russia’s most popular web browser, uses Google Search as its default search engine. In June 2012, Mozilla Firefox, the world’s third most popular web browser, signed a deal to replace its default search engine Yandex Search with Google Search.As Yandex browser’s “Smartbox” uses Yandex Search as its default search engine, the browser will help Yandex compete for Russian search market share.

Sumber : https://en.wikipedia.org/wiki/Yandex_Browser

# Cara Pasang Sitemap Ke Yandex

Caranya mudah saja
Anda ganti url blog saya menjadi url blog anda lalu kemudian pastekan ke sidebar dan tekan enter
http://blogs.yandex.ru/pings/?status=success&url=http://www.ombloging.com/sitemap.xml
http://blogs.yandex.ru/pings/?status=success&url=http://www.ombloging.com/feeds/posts/default

3) Bing

Bing (sebelumnya Live Search, Windows Live Search, and MSN Search) merupakan situs mesin pencari web (diiklankan sebagai “mesin pengambil keputusan/decision engine” yang bernaung di bawah bendera Microsoft. Bing merupakan bentuk reinkarnasi yang dilakukan Microsoft terhadap ketiga mesin pencari produksinya terdahulu, yakni Live Search, Windows Live Search, dan MSN Search.

Mesin pencari ini diperkenalkan pada tanggal 28 Mei 2009 oleh CEO Microsoft Steve Ballmer pada konferensi All Things Digital di San Diego, Amerika Serikat, dan secara resmi diluncurkan pada 1 Juni.menggantikan mesin pencari sebelumnya, yaitu Live Search.

Sumber: https://id.wikipedia.org/wiki/Bing

#Cara Pasang Sitemap Ke Bing

Masih sama dengan memasukkan sitemap ke yandex, tinggal ubah alamat blog saya menjadi url blog anda kemudian paste ke addres bar dan tekan enter
http://www.bing.com/webmaster/ping.aspx?siteMap=http://www.ombloging.com/sitemap.xml
http://www.bing.com/webmaster/ping.aspx?siteMap=http://www.ombloging.com/feeds/posts/default

4) Webmaster tools google

Nah kalau ini definisinya tidak perlu lagi dijelaskan karena saya yakin anda sudah tahu. sebenarnya cara pasang sitemap ke google juga sudah saya jelaskan pada artikel sebelumnya namun berhubung ini adalah cara baru jadi saya share ulang lagi.
Singkat saja..
Paste dan enter url anda ke addres bar browser masing-masing…

http://www.google.com/webmasters/tools/ping?sitemap=http://www.ombloging.com/sitemap.xml
http://www.google.com/webmasters/tools/ping?sitemap=http://www.ombloging.com/feeds/posts/default

Nah, demikian cara paling mudah Memasang Sitemap Baidu, Bing, Yandex Dan Google Webmaster Paling Mudah.

You May Also Like

7 Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *